Minggu, 21 Maret 2010

Silabi Mata Kuliah Jurusan Tadris Pendidikan Matematika UIN Alauddin Makassar

SILABI MATA KULIAH JURUSAN TADRIS PENDIDIKAN MATEMATIKA

1. Mata Kuliah : Kalkulus 1

Deskripsi Singkat

Kalkulus 1 adalah mata kuliah Program bersama yang harus diikuti semua mahasiswa kelompok Eksakta. Kalkulus 1 membahas tentang system bulangan real, fungsi satu peubah, limit fungsi, kekontinuan fungsi, turunan fungsi dan penggunaanya yang merupakan bahan dasar mata kuliah Eksakta lainnya.

Topik – topik Inti

1. Sistem bilangan real

2. Fungsi dan limit

3. Turunan

4. Aplikasi Turunan

5. Integral

Referensi

1. Purcell, Varberg, Rigdon. Kalkulus, Jilid 1. Jakarta: Erlangga 2004.

2. Muslimin, Ahmad. Kalkulus, Jilid 1. Jurusan Pendidikan Matematika UNM, 2004.

2. Mata Kuliah : Geometri Analitik Bidang dan Ruang

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini merupakan salah Satu mata kuliah yang tergabung dalam komponen mata kuliah keahlian berkarya (MKB). Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang wajib diikuti setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Mata kuliah ini dijalankan pada semester IV (empat).

Topik – topik Inti

1. Sistem koordinat

2. Persamaan bidang rata

3. Sudut antara dua bidang rata

4. Kedudukan dua bidang rata

5. Persamaan garis dalam ruang

6. Kedudukan dua garis dalam bidang

7. Persamaan bola

8. Kedudukan dua bola

9. Persamaan derajat dua

Referensi

1. B. Kolman, Elementary Linear Algebra, New York, MacMillan Publishing Company, 1970

2. G. Hadley, Linear Algebra, Lonodon, Addison Wesley Publishing Company, 1961.

3. PA. White, Vector Analytic Geometry, Belmont, Calofornia, Dickenson Publishing Company, mc, 1968.

4. W.K. Morrill, Analytic Geometry, Seraton, Pensylvania, International Textbook Company, 1969.

3. Mata Kuliah : Analisis Real I

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang termasuk dalam komponen mata kuliah keahlian berkarya (MKB) yakni keahlian yang harus dikuasai oleh setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Mata kuliah yang menjadi pendukung untuk mata kuliah ini adalah Kalkulus I, Kalkulus II, dan Pengantar Dasar Matematika.

Topik – topik Inti

1. Bilangan real : sifat lapangan dan urutan, sifat kelengkapan, sifat Archimedes

2. Barisan bilangan nil dan kekonvergenannya

3. Sub barisan dan kombinasinya

4. Kriteria kekonvergenan

5. Barisan fungsi-fungsi kekonvergenan barisan fungsi

6. Limit superior

7. Kekonvergenan deret-deret tak berhingga

8. Tes-tes untuk kekonvergenan absolut

9. Deret fungsi-fungsi

10. Ruang metrik

Referensi

1. H. L. Royden, Real Analysis, 3rd edition, Prentice-Hall, New Jersey, 1968.

2. R. G. Bartle, The Elements of Real Analysis, 2nd edition, New York, John Wiley & Sons, 1976.

3. R. G. Bartle and D. R. Sherbert, Introduction to Real Analysis, 3rd edition, John Wiley & Sons, 2000.

4. Mata Kuliah : Bahasa Indonesia II

Deskripsi Singkat

Mata kuliah bahasa Indonesia adalah termasuk dalam komponen mata kuliah dasar umum (MKDU) atau komponen Universitas, yakni keahlian yang harus dilkuti dan dikuasal oleh setiap mahasiswa dan didistribusikan di semester awal. Pembahasan dalam matakuliah ini adalah: asal bahasa Indonesia dan perkembangannya, fungsi, kedudukan, dan ragam bahasa Indonesia, ejaan bahasa Indonesia yang disempurnakan, pengembangan kosa kata bahasa Indonesia, diksi atau pilihan kata, kalimat, paragraf, dan penyusunan karya ilmiah. Materi tersebut merupakan pengetahuan teknis yang diperlukan oleh setiap mahasiswa untuk dijadikan bekal dalam mengasah keterampilan berbahasa Ilsan dan tulisan.

Topik – topik Inti

1. Asal bahasa Indonesia dan tahapan perkembanganya

2. Fungsi, kedudukan, dan ragam bahasa Indonesia

3. Definisi ejaan dan tahapan perkembangannya

4. Pemakaian huruf kapital dan huruf miring

5. Penulisan kata

6. Penulisan singkatan dan akronim

7. Penulisan angka dan lambang bilangan

8. Penulisan unsur serapan

9. Penulisan tanda baca

10. Pemilihan dan penggunaan kata (diksi)

11. Kalimat

12. Paragraf

13. Pemilihan tema dan topik karangan

14. Kutipan, teknik penulisan kutipan, catatan kaki, dan daftar pustaka

15. Penulisan karya ilmiah

Referensi

1. Lamuddin Finoza, Komposisi Bahasa Indonesia, Jakarta: Diksi Insan Mulia, 1997.

2. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan dan Pedoman Pembentukan Istilah, Jakarta: Balai Pustaka, 1988.

3. Zaenal Arifin dan Amran Tasai, Cermat Berbahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi, Jakarta: Akademika Pressindo, 2004.

4. Panuty Sudjiman dan Dendi Sugono, Petunjuk penulisan Karya Tulis Ilmiah, Jakarta: Kelompok 24 Pengajar Bahasa Indonesia, 1989.

5. Sabarti Akhadiah, Buku Materi Pokok Bahasa Indonesia, Jakarta: Universitas Terbuka, 1985.

6. Amran Halim, Politik Bahasa Nasional, Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1976.

7. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Kamus Besar Bahasa Indonesia, 1988.

5. Mata Kuliah : English For Mathematics II

Deskripsi Singkat

English for mathematics is designed for students who major mathematics as their central areas of studies. This program assists students in reading, writing, listening and speaking skills on commonly used mathematical formulas needed in solving everyday problems as well as introducing some milestones in the history of mathematics.

Topik – topik Inti

1. Distance

2. Length

3. Perimeter of rectangle

4. Perimeterr of square

5. Circumference

6. Area of Rectangle

7. Area of Square

8. Area of Cicle

9. Area of triangle

10. Area of right triangle

11. Parallelogram

12. Area of kite

13. Milestone in the history of Math

14. Systems of measurement

15. Electrical measurement

16. Measure of Angles and Arcs

Referensi

1. John W. Wright, The New York Times Almanac, Penguin reference New York 2004.

2. Hamzah Upu, English For Teaching Mathematics, Pustaka Ramadhan, Bandung. 2005.

6. Mata Kuliah : Evaluasi Pembelajaran Matematika

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini merupakan salah Satu mata kuliah yang tergabung dalam komponen mata kuliah keilmuan dan keterampilan (MKK). Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang wajib diikuti setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Isi kuliah ini mencakup masalah konsep dasar pengukuran, penilaian (asesmen), dan evaluasi pembelajaran, perencanaan system evaluasi pembelajaran, perencanaan dan penyusunan tes dan non tes (untuk ranah kognitif, afektif, dan psikomotor), telaah instrumen, analisis butir instrumen, analisis hasil instrument.

Topik – topik Inti

1. Konsep dasar evaluasi

2. Penilaian Berbasis Kelas

3. Validitas dan Reliabilitas

4. Pengukuran ranah kognitif

5. Pengembangan Instrumen Non tes dan Teknik Penskoran

6. Analisis Butir tes

7. Penila,an Portofolio (Port ofollo Assessment)

8. Pengukuran Ranah Afektif

9. Penilaian Kinerja (Performance Assessment)

10. Pelaporan dan Pemanfaatan Hasil penilaian

Referensi

1. Djaali dan Pudji Muljono. 2004. Pengukuran dalam Bidang Pendidikan. Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta.

2. Ebel, R.L. dan Frisbie, D.A. 1986. Essentials of Educational Measurement. Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall, Inc.

3. Popham, W.J. 1995. Classroom Assessment: What Teachers Need to Know. Boston, MA : Ahlyn and Bacon, Inc.

4. Ratumanan, T.G , dan Laurens, T. 2003. Evaluasi Has/I BE/ajar yang Relevan dengan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Surabaya: Yayasan Pengkajian Pengembangan Pendidikan Indonesia Timur (YP3IT) kerjasama dengan Unesa University Press.

5. Suherman, Erman., dan Yaya Sukjaya K. 1990. Petunjuk Praktis Untuk Melaksanakan Evaluasi Pendidikan Matematika. Bandung: Wijaya Kusuman Sabarti Akhadiah, Buku Materi Pokok Bahasa Indonesia.

7. Mata Kuliah : Ilmu Jiwa Umum

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini termasuk mata kuliah Prilaku Berkarya serta penunjang bagi calon guru dan wajib diikuti oleh setiap mahasiswa jurusan Tadris, Pendidikan Matematika. Mata kuliah ini didistribusikan pada semester II sebelum mahasiswa menerima mata kuliah ilmu jiwa khusus, Ruang lingkup materinya meliputi: Pengertian, Obyek dan Ruang Lingkup Imu Jiwa, Sejarah dan metode-metode ilmu jiwa, Tujuan Mempelajari Ilmu Jiwa Hubungan ilmu Jiwa dengan Ilmu-ilmu lain, Aliran-aliran dalam ilmu jiwa, Manusia dan Ciri-ciri tingkah lakunya, Pengamatan dan Tanggapan, Ingatan dan Lupa, Perkembangan Individu, Kepribadian dan pengukurannya, Fantasi, Berpikir dan lntelegensi Perasaan dan Kemauan/Kehendak, Persepsi dan Motivasi, Gejala-gejala jiwa Campuran.

Topik – topik Inti

1. Pengertian, Obyek dan Ruang lingkup Imu jiwa

2. Sejarah dan Metode-metode Ilmu jiwa

3. Tujuan mempelajari ilmu jiwa

4. Hubungan Ilmu jiwa dengan Ilmu-ilmu lain

5. Aliran-aliran dalam Ilmu jiwa

6. Manusia dan ciri-ciri tingkah lakunya

7. Pengamatan dan Tanggapan

8. Ingatan dan Lupa

9. Perkembangan Individu

10. Kepribadian dan Pengukurannya

11. Fantasi, Berpikir dan Inteligensi

12. Perasaan dan Kemauan/Kehendak

13. Persepsi dan Motivasi

14. Gejala-gejala jiwa Campuran

Referensi

1. Abdul Rahman Shaleh dan Muhbib Abdul Wahab, Psikologi Suatu Pengantar Dalam Perspektif Islam, Kencana, Jakarta, 2004.

2. Abu Ahmadi, Psikologi Umum, Rineka Cipta, Jakarta, 1991.

3. Abu Ahmadi dan Widodo Supriyono, Psikologi Belajar, PT Rineka Cipta, Jakarta, 1991.

4. Agus Suyanto, Psikologi Umum, Aksara Baru, Jakarta, 1981.

5. Bimo Walgito, Pengantar Psikologi Umum, Andi Offset, Jakarta, 2004.

6. Clifford T.Morgan, Introduction of Psychology, New York: MC Graw Hill, 1961.

7. H.M Arifin, Psikologi don Beberapa Aspek Kehidupan Rohaniyah Manusia, Bulan Bintang, Jakarta, 1976.

8. Hanry E. Carret, General Psychology, New York: American book Company, 1972.

9. Robert E. Slavin, Educational Psychology, Allyn and Bacon, Boston, 1994

10. Robert S. Solso, Cognitive Psychology, AIlyn and Bacon, Boston, 1998.

11. Sanafiah Faizal dan Andi Mappiare, Dimensi-dimensi Psikologi, Usaha Offset, Surabaya.

12. Sarlito Wirawan Sarwono, Pen gantar Umum Psikologi, Bulan Bintang, Jakarta, 1984.

8. Mata Kuliah : Kalkulus II

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini termasuk mata kuliah wajib yakni mata kuliah dasar yang harus dikuasai oleh setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Mata kuliah yang menjadi prasyarat untuk mata kuliah ini adalah Kalkulus I. Mata kuliah ini membahas mengenal integral tak tentu, integral tentu, teknik-teknik pengintegralan, fungsi transenden dan turunanya, serta bentuk tak tentu dan integral tak wajar.

Topik – topik Inti

1. Integral tak tentu sebagai anti turunan

2. Integral tentu (jumlah Riemann) dan Teorema Dasar Kalkulus

3. Penerapan integral : luas daerah bidang rata, volume benda dalam ruang, volume benda putar, panjang kurva pada bidang

4. Fungsi Iogaritma dan fungsi eksponen, beserta turunannya

5. Fungsi invers dan turunannya

6. Fungsi trigonometri invers dan turunannya

7. Fungsi hiperbolik dan inversnya

8. Pengintegralan dengan substitusi: substitusi peubah baru, substitusi yang merasionalkan, substitusi trigonometri

9. Integral trigonometri

10. Pengintegralan Parsial

11. Pengintegralan Fungsi Rasional

12. Bentuk Tak Tentu jenis 0/0, dan bentuk tak tentu yang lain

13. Integral tak wajar

Referensi

1. E.J. Purcell dan 0. Varberg, Kalkulus dan Geometri Analitis (Terjemahan IN. Susila, B. Kartasasmita, dan Rawuh), Jilid I, Edisi V. Jakarta, Erlangga, 1987.

2. J. Stewart, Kalkulus (Terjemahan I. N. Susila, dan H. Gunawan, Jilid I, Edisi IV, Jakarta, Erlangga, 1998.

3. L. Leithold, Kalkulus dan Ilmu Ukur Analitik (Terjemahan M. Margha), Jilid I, Jakarta, PT. Bina Aksara, 1986.

9. Mata Kuliah : Microteaching

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini termasuk mata kuliah kompetensi penunjang bagi calon guru dan wajib dilkuti oleh semua mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Mata kuliah ini didistribusikan pada semester VI sebelum mahasiswa melaksanakan Praktek Pengalaman Lapangan (PPL). Ruang Iingkup materinya meliputi pengenalan tentang micro teaching, mencakup pengertian, tujuan dan manfaat micro teaching, tahapan pelaksanaan micro teaching, keterampilan-keterampilan mengajar yang di-micro-kan dan pemberian pengalaman langsung melaksanakan kegiatan pembelajaran pada komponen mengajar yang di-micro-kan

Topik – topik Inti

1. Pengertian micro teaching

2. Manfaat dan tujuan micro teaching

3. Kebaikan dan kelemahan micro teaching

4. Tahapan pelaksanaan micro teaching

5. Peranan supervisor (teacher educator) dalam micro teaching

6. Latihan membuka dan menutup pelajaran

7. Latihan menjelaskan pelajaran

8. Latihan memberi penguatan (reinforcement)

9. Latihan bertanya

10. Latihan mengadakan variasi stimulus

11. Latihan mengelola kelas

12. Latihan membimbing diskusi

Referensi

1. S.L La Sulo, Micro teaching, Jakarta : Proyek Pengembangan Pendidikan Guru (P3G) Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1980.

2. M. Rivab, Micro teaching, Penerapan dan Pelaksanaan, Bandung : Lab. Micro teaching IKIP bandung.

3. G. Brown, Micro teaching: a Programme of Teaching Skill, London: Methuen & co. Ltd, 1975.

4. Moh. Uzer Usman, Menjadi Guru Profesloanol, cet. 10, Bandung : PT. Remaja Rosda Karya, 1999.

5. E. Mubyasa, M.Pd., Menjadi Guru Profesional, cet. VII, Bandung: PT. Remaja Rosda Karya, 2008.

10. Mata Kuliah : Persamaan Diferensial

Deskripsi Singkat

Persamaan Diferensial adalah mata kuliah yang termasuk dalam komponen mata kuliah keahlian berkarya (MKB) yakni keahlian yang harus dikuasai oleh setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Mata kuliah ini membahas mengenai Persamaaan Diferensial Biasa (PDB), yang meliputi beberapa jenis PDB dan metode penyelesaiannya. Mata kuliah ini juga membahas hubungan antara persamaan diferensial dengan model matematika dan beberapa masalah nyata.

Topik – topik Inti

1. Persamaan diferensial dan model matematika

2. Klasifikasi persamaan diferensial (PD), keujudan solusi, nilai awal, dan syarat batas

3. PD tingkat Satu: PD dengan variabel terpisah, PD homogen, PD eksak

4. PD non-eksak (faktor integrasi)

5. PD linier orde Satu, dan PD Bernouli

6. PD linier orde-n dengan koefisien konstan : metode koefisien tak tentu, metode variasi parameter, metode operator D.

7. PD linier tingkat dua dengan koefisien konstan : masalah vibrasi, masalah osilasi, masalah rangkaian listrik

8. Solusi deret pangkat, metode Frobenius

9. Sistem Persamaan Diferensial Linier

Referensi

1. C. H. Edwards dan D. E. Penney, Differential Equations and Boundary Value Problems, Second Edition, New Jersey, Prentice-Hall, 2000.

2. F. Ayres, JR, Differential Equations, Schaum’s Outline Series, New York, The McGraw-Hill, 1952.

3. W. E. Boyce dan R. C. Diprima, Elementary Differential Equations and Boundary Value Problems, Seventh Edition, New York, John Wiley & Sons, 2001

11. Mata Kuliah : Pemrograman Komputer

Deskripsi Singkat

Pemrograman Komputer adalah mata kuliah yang termasuk dalam komponen mata kuliah keahilan berkarya (MKB) yakni keahlian yang harus dimiliki oleh setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Mata kuliah ini membahas mengenai penggunaan bahasa pemrograman yaitu Matlab dan Maple untuk menyelesaikan masalah-masalah matematika secara komputasi. Penyajian mata kuliah ini harus didukung oleh praktek langsung materi, dengan menggunakan komputer.

Topik – topik Inti

1. Pengantar pemrograman komputer

2. Pengenalan Matlab: lingkungan kerja Matlab, cara kerja dengan Matlab, manajemen file dan direktori, skrip dan fungsi M-File

3. Sintaks dasar Matlab: variabel dan operasi maternatika, input dan output program, fungsi matematika umum

4. Operasi array dan matriks

5. Operasi relasi dan logika

6. Kontrol program

7. Analisis data

8. Grafik fungsi: grafik dua dimensi, dan grafik tiga dimensi

9. Pengenalan Maple: jendela, pengorganisasian maple, konstruksi dan eksekusi perintah

10. Komputasi numerik dan aljabar : komputasi bilangan, ekspresi, notasi fungsi, mencari solusi persamaan aljabar

11. Kalkulus : menghitung turunan, integral, dan limit

12. Persamaan Diferensial

13. Aljabar linier : matriks dan operasinya, nilai dan vektor eigen, sistem persamaan linier

14. Visualisasi data : grafik dua dan tiga dimensi, animasi

15. Pemrograman : prosedur, kontrol program

Referensi

1. Heck, Introduction to Maple, Springer-Verlag, New York, 1993.

2. D. Hanselman and B. Littlefield, Matlab Bahasa Komputasi Teknis, (Terjemahan j. Edyanto), Edisi I, Yogyakarta, Penerbit Andi, 1997.

3. G. Abdia Away, The Shortcut of Matlab Programming, Informatika, Bandung, 2006.

4. K.M.Heal, M.L.Lansen, and K.M.Richard, Maple V Learning Guide, Waterloo Maple Inc., Springer, Canada, 1998

5. M. Arhami dan A. Desiani, Pemrograman Matlab, Yogyakarta, Penerbit Andi, 2005

12. Mata Kuliah : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Deskripsi Singkat

Mata kuliah Pendidikan Pancasila adalah kelompok mata kutiah Dasar Umum” (MKDU) yang wajib diikuti semua mahasiswa setiap jurusan/prodi. Kajian materinya metiputi: “Pengertian, manfaat, tujuan serta fungsi dan metode Pedoman Penghayatan Pengamalan Pancasila untuk mencapai cita-cita nasional, yakni masyarakat adil dan makmur melatui pembangunan-pembangunan yang diatur dalam GBHN

Topik – topik Inti

1. Pengertian Pancasila dan Pemahaman Pendidikan Pancasila di Perguruan Tinggi

2. Kedudukan, Fungsi dan Fenomena

3. Pancasila: Sistem Filsafat Bangsa Indonesia

4. Pancasila; ldeologi Nasional

5. Pancasila; Sistem Etika Bangsa Indonesia

6. Cita Negara Persatuan RI

7. Historitas Pancasila dan asal mula / causa Pancasila

8. Undang-Undang Dasar 1945 dan Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945

9. Batang Tubuh UUD 1945

10. Hubungan Antara Komponen-Komponen Negara

11. Sistem Pemerintahan Negara Indonesia

12. Lembaga-Lembaga Negara dan Hubungan Antar Lembaga-lembaga Negara

13. Hak Azasi Manusia Menurut UUD 1945

14. Implementasi Pancasila dan UUD 1945

15. Pembudayaan Pancasila dan UUD 1945

16. Pancasila Sebagai Paradigma

Referensi

1. R.R.Stoll, Set Theory and Logic, Eurosia Publishing House (PVT) Lid, New Delhi, 1976.

2. P. Supper, Axiomatic Set Theory, D. Van Nostrand nc, Priceton, New Jersey, 1961.

3. P. Supper, Introduction to Logic, D. Van Nostrand nc, Priceton, New Jersey, 1967.

4. E.T. Ruseffendi, Dasar-dasar Matematika Modern dan Komputer untuk Guru, Edisi IV, Tarsito, Bandung, 1989.

5. Adjie, Nahrowi dan Maulana, Pemecohan Masa/oh Matemotika, UPI Press, Bandung, 2006.

6. Adjie, Nahrowi, dkk, Konsep Dasar Matematika, UPI Press, Bandung, 2006

13. Mata Kuliah : Pengantar Dasar Matematika

Deskripsi Singkat

Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini termasuk dalam komponen Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK). Mata kuliah ini merupakan pengantar matematika yang memperkenalkan konsep-konsep himpunan dan logika, sehingga diharapkan para mahasiswa mampu menyusun deduksi dan berpikir secara sistematik. Lingkup bahasannya meliputi Himpunan, sub himpunan, operasi-operasi himpunan, sifat-sifat beberapa operasi pada himpunan beserta pemakaiannya, relasi, fungsi, kalimat pernyataan (proposisi), operasi-operasi dalam logika matematika, bentuk-bentuk pernyataan, bentuk-bentuk kuantor dalam matematika, penarikan kesimpulan dan berbagai bentuk argumen, dan silogisme.

Topik – topik Inti

1. Himpunan

2. Sub himpunan

3. Operasi-operasi himpunan

4. Sifat-sifat beberapa operasi pada himpunan beserta pemakaiannya

5. Relasi

6. Fungsi

7. Kalimat pernyataan (proposisi)

8. Operasi-operasi dalam logika matematika

9. Bentuk-bentuk pernyataan

10. Bentuk-bentuk kuantor dalam matematika

11. Penarikan kesimpulan dan berbagai bentuk argument

12. Silogisme

Referensi

1. R.R.Stoll, Set Theory and Logic, Eurosia Publishing House (PVT) Lid, New Delhi, 1976.

2. P. Supper, Axiomatic Set Theory, D. Van Nostrand nc, Priceton, New Jersey, 1961.

3. P. Supper, Introduction to Logic, D. Van Nostrand nc, Priceton, New Jersey, 1967.

4. E.T. Ruseffendi, Dasar-dasar Matematika Modern dan Komputer untuk Guru, Edisi IV, Tarsito, Bandung, 1989.

5. Adjie, Nahrowi dan Maulana, Pemecahan Masalah Matematika, UPI Press, Bandung, 2006.

6. Adjie, Nahrowi, dkk, Konsep DasarMatematika, UPI Press, Bandung, 2006.

14. Mata Kuliah : Pengembangan Program Pembelajaran Matematika

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini merupakan salah Satu mata kuliah yang tergabung dalam komponen mata kuliah keilmuan dan keterampilan (MKK). Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang wajib diikuti setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Secara garis besar, isi kuliah mi mencakup kurikulum matematika tingkat sekolah dasar dan menegah, pengembangan silabus, rencana pelaksanaan pembelajaran.

Topik – topik Inti

1. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan

2. Silabus dan Unsur-Unsur

3. Silabus Bidang Studi Matematika Tingkat Sekolah Dasar

4. Silabus Bidang Studi Matematika Tingkat Sekolah Menengah Pertama

5. Silabus Bidang Studi Matematika Tingkat Sekolah Menengah Atas

6. Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Tingkat Sekolah Dasar

7. Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Tingkat Sekolah Menengah Pertama

8. Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Tingkat Sekolah Menengah Atas

9. Lembar Kerja Siswa

10. Media Pembelajaran

11. Metode dalam Pembelajaran Matematika

12. Evaluasi Pembelajaran Matematika

Referensi

1. BIok, James H. (1979) Mastery Learning :theory and practice. New York: Holt, Rinehart and Winston, Inc. V

2. Conny Semawan, dkk. (1985). Pendekatan Keterampilan Proses, Jakarta: PT. Gramedia

3. Ebel, R.L. dan Frisbie, D.A. 1986. Essentials of Educational Measurement. Englewood Cliffs, Ni: Prentice-Hall, Inc. Disingkat EB.

4. Gagne, Robert M. and Leslie i. Briggs, (1979). Principles of intructional design. New York: Rinehart and Winston.

5. Moedjono dan Moh. Dimyati. 1993. Strategi Be/ajar Mengajar. Jakarta: Departemen P & K Dikti Proyek Pembinaan Tenaga Kependidikan.

6. Madjid, Abdul. 2005. Perencanaan Pembelajaran: Mengembangkan Kompetensi Guru. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

7. Mulyasa, E. (2007) Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

8. Popham, W.J. 1995. Classroom Assessment: What Teachers Need to Know. Boston, MA: Allyn and Bacon, Inc. Disingkat pp.

9. Paul Suparno. 2000. Filasafat Konstruktivisme

10. Ratumanan, T.G , dan Laurens, T. 2003. Evaluasi Hasil Belajar yang Relevan dengan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Surabaya: Yayasan Pengkajian Pengembangan Pendidikan Indonesia Timur (YP3IT) kerjasama dengan Unesa University Press.

11. Ruseffendi. 1988. Membantu guru dalam mengembangkan kompetensinya dalam Pengajaran

12. Matematika untuk meningkatkan CBSA. Cetakan kedua. Bandung: Tarsito.

13. Siskandar, (2003). Teknologi Pembelajaran dalam Kurikulum Berbasis Kompetensi. Makalah disajikan pada seminar nasional teknologi pembelajaran tanggal 22-23 Agustus 2003, di jogya

14. Slamet. 1991. Belajardan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta

15. Suherman, Erman., dan Yaya Sukjaya K. 1990. Petunjuk Praktis Untuk Melaksanakan Evaluasi Pendidikan Matematika. Bandung: Wijaya Kusuman.

16. Winarno Surakhmad, (1982). Pengantar Interaksi Mengajar Belajar Dasar dan Teknik Metodologi Pengajaran, Bandung: Penerbit Tarsito.

15. Mata Kuliah : Statistik Dasar

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ini merupakan salah Satu mata kuliah yang tergabung dalam komponen mata kuliah keahlian berkarya (MKB). Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang wajib diikuti setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Mata kuliah ini dijalankan pada semester IV (empat). Ruang Iingkup materi yang dibahas pada mata kuliah ini adalah konsep dasar statistika, distribusi peluang, teknik pengambilan sampel, statistika deskriptif, uji hipotesis, dan analisis regresi dan korelasi.

Topik – topik Inti

1. Konsep Dasar Statistika

2. Distribusi Peluang

3. Teknik Pengambilan Sampel

4. Pengukuran Peubah

5. Penyiapan dan Penyajian Data

6. Ukuran Gejala Pusat

7. Ukuran Lokasi

8. Ukuran Penyebaran

9. Ukuran Kemiringan dan Kecembungan

10. Distribusi Penyampelan

11. Pengujian Hipotesis

12. Penaksiran Parameter

13. Anasis Korelasi dan Regresi

Referensi

1. Cochran, W.G. 1991. Sampling Technique. New York: John Wiley & Sons Inc

2. Ebel, R.L. dan Frisbie, D.A. 1986. Essentials of Educational Measurement. Englewood Cliffs, NJ:

3. Prentice-Hall, Inc. Disingkat EB.

4. Lehmann, E.L. 1986. Testing Statistical Hypotheses, Second Edition. New York: John Wiley & Sons Inc

5. Mandenhall, W dan Terry, S. 2003. A Second Course In Statistics: Regression Analysis, Six Edition. Unites States of America: Pearson Education, Inc.

6. Pophan, J.W., dan Siritnik Kenneth, A. 1973. Educational Statistics. New York: Harper & Row Publisher

7. Tiro, M. A. 2007. Dasor-DasarStatistika. Edisi Revisi. Makassar: State University of Makassar Press.

8. Walpole, R. 1982. Pengantor5tatistika. Edisi ke-3. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

16. Mata Kuliah : Strategi Pembelajaran Matematika

Deskripsi Singkat

Mata kuliah ni merupakan salah Satu mata kuliah yang tergabung dalam komponen mata kuliah keilmuan dan keterampilan (MKK). Mata kuliah mi merupakan mata kuliah yang wajib diikuti setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. Secara garis besar, si kuliah mi mencakup pendekatan dalam pembelajaran matematika, metode dan media yang sesuai dengan pokok bahasan pada pelajaran matematika

Topik – topik Inti

1. Teori Belajar Piaget

2. Teori Belajar Gagne

3. Teori Belajar Lev Vygotsky

4. Teori Belajar Bruner

5. Realistic Mathematics Education

6. Active Learning

7. Contekstual Teaching and Learning

8. Cooperative Learning

9. Pendekatan Konstruktivistik

10. Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif, dan Menyenagkan

11. Program Remedial dan Pengayaan

12. Praktek Mengajar

Referensi

1. Asri Budiningsih, 2003, Belajar Dan Perkembangan, FIP UNY: Yogyakarta

2. Biok, James H. (1979) Mastery Learning :theory and practice. New York: Holt, Rinehart and Winston, Inc.

3. Conny Semawan, dkk. (1985). Pendekatan Keterampilan Proses, Jakarta: PT. Gramedia

4. Depdiknas., 2002. Manajemen Pen/n gkatan Mutu Berbasis Sekolah. Dirjen Dikdasmen, Direktorat Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama.

5. Depdiknas., 2006, Pengembangan Pembelajaron yang Efektif. Direktorat Pembinaan SMP, Dirjen Dikdasmen.

6. Dimyati dan Mudjiono, 1999, Belajar Dan Pembelajaran. Yakarta: Rineka Cipta.

7. Dossey, eta!., 2002. Mathematics Methods and Modeling far Today’s Mathematics Classroom. Canasa: Thomson Learning.lnc.

8. Gagne, Robert M. and Leslie J. Briggs, (1979). Principles of intructional design. New York: Rinehart and Winston.

9. Hergenhaha, 1997, An Introduction to teories of/earning, USA: Hall international, INC

10. Heruman, 2007. Model Pembelajaran Matematika diSeko/ah Dasar. Bandung: Rosda.

11. Holiinsworth, P dan Gina Lewis.,2008. Pembelajaran Aktif. Jakarta: Indeks.

12. Johnson, E.B., 2007. Contextual Teaching and Learning. California: Corwin Press.Inc.

13. Moedjono dan Moh. Dimyati. 1993. Strategi Be/ajar Mengajar. Jakarta: Departemen P & K Dikti Proyek Pembinaan Tenaga Kependidikan.

14. Madjid, Abdul. 2005. Perencanaan Pembelajaran: Mengembarigkan Kompetensi Guru. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

15. Nana Sudjana, 1990, Teori-Teori Belajor Untuk Pengajaran, FEUI: Jakarta

16. Nurhadi, Burhan Yasim, dan Agus Gerrad Senduk: 2004, Pembelajaran Kontekstual (CTL) dan Penerapannya do/am KBK. Malang: Universitas Negeri Malang.

17. Paul Suparno. 2000. Fi/asafat Konstruktivisme

18. Ruseffendi. 1988. Membantu guru da/am men gembangkan kompetensinya dalam Pen gajaran Matematika untuk meningkatkan CBSA. Cetakan kedua. Bandung: Tarsito.

19. Silberman, M.L., 2006, Active Learnng: 101 Cara Pembe/ajaran Siswa Aktif. Bandung: Nuansa.

20. Siskandar, (2003). Teknologi Pembelajaran dalam Kuriku/urn Berbasis Kompetensi. Maka!ah disajikan pada seminar nasional teknologi pembelajaran tanggal 22-23 Agustus 2003, di Jogya

21. Siamet. 1991. Be/ajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta

22. Slavin, RE., 2005. Cooperative Learning: Theoty, Research and Practice. London: Allymand Bacon.

23. Suherman, Erman., dan Yaya Sukjaya K. 1990. Petunjuk Praktis Untuk Metaksonokan Evaluasi Pendidikan Matematika. Bandung: Wijaya Kusuman.

24. Sudjana. 2000. Strategi Pembelajaran. Bandung Rosda Karya.

25. Syaiful Bahri Djamroh, 2002, Psikolagi’ Belajar , Rineka Cipta: Jakarta.

26. Trianto., 2007. Model-model Pembelojaran lnovatif berorientasi Konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pu sta ka.

27. Winarno Surakhmad, (1982). Pen gantar lnteraksi Men gajar Belajar Dasar dan Teknik Metodologi Pengjaran, Bandung: Penrbit

17. Mata Kuliah : Struktur Aijabar I

Deskripsi Singkat

Mata kuliah mi termasuk dalam komponen Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK). Mata kuliah mi bertujuan mengembangkan pemahaman mahasiswa tentang konsep dasar struktur aijabar. Penekanan mata kuliah ni pada kemampuan berfikir logis dan bernalar secara matematika dalam menyelesaikan masalah. Lingkup bahasannya meliputi operasi biner dan sifat-sifatnya, grup dan sifatsifatnya, sub grup dan sifat-sifatnya, sub grup normal, grup factor, homomorfisma dan isomorfisma grup serta sifat-sifatnya.

Topik – topik Inti

1. Operasi biner

2. Sifat-sifat operasi biner

3. Grup

4. Sifat-sifat grup

5. Sub grup

6. Sifat-sifat sub grup

7. Grup normal

8. Grup factor

9. Homomorfisma grup

10. Sifat-sifat homomorfisma grup

11. Isomorfisma grup

12. Sifat-sifat isomorfisma

Referensi

1. G. Birkhotf dan S. MacLane, A Survey of Modern Algebra, 3rd edition, MacMillan, New York, 1965.

2. IN. Herstein, Topics in Algebra, 2 edition, John Wiley 8 Sons, New York, 1975.

3. Fraleigh, John B, A First Course In Abstrac Algebra, fifth edition, Addison Wesley, 1994.

4. Hungerfold, Thomas W, Algebra, Spinger Verlag, 1974.

5. Vanston, Scott A, Oorschot, Paul C. Van, An Introduction to Error-Correcting Codes with Application, Publisher, Kiuwer Academic, 1989.

6. J. Leon, Steven, Aljabar Linear dan Aplikasinya, Edisi 5, Erlangga, Jakarta, 2001.

7. Anton Howard, Aijabor Linear Elementer I, Edisi 8, Erlangga, Jakarta, 2004.

8. Anton 5, Aljabar Linear Elementer 2, Edisi 8, Erlangga, Jakarta, 2005.

9. E.T. Ruseffendi, Dasar-dasar Matematika Modern dan Komputer untuk Guru, Edisi IV, Tarsito, Bandung, 1989

18. Mata Kuliah : Telaah Kurikulum Matematika

Deskripsi Singkat

Mata kubiah ni termasuk dabam komponen Mata Kuliah Keibmuan dan Keterampilan (MKK). Perkubiahan mi bertujuan mengembangkan pemahaman mahasiswa secara mendabam tentang materi kurikulum bidang studi matematika SMA sebagal bahan untuk menyusun program pengajaran di SMA. Lingkup bahasannya meliputi menelaah isi Garis-Garis Besar Program Pengajaran (GBPP), menyusun program semester, program tahunan, menentukan lingkup dan kedalaman isi setiap pokok bahasan, menentukan dan merumuskan Tujuan nstruksional Khusus (TIK) untuk tiap pokok bahasan, dan menguraikan materi setiap pokok bahasan ke dalam sejumlah sub pokok bahasan.

Topik – topik Inti

1. Menelaah isi Garis-Garis Besar Program Pengajaran (GBPP)

2. Menyusun program semester

3. Menentukan ruang iingkup si setiap pokok bahasan.

4. Merumuskan kedalaman isi setiap pokok bahasan

5. Merumuskan Tujuan lnstruksional Khusus (TIK) untuk tiap pokok bahasan

6. Menguraikan materi setiap pokok bahasan ke dalam sejumlah sub pokok bahasan.

7. Merumuskan pengalaman belajar setiap pokok bahasan

8. Merumuskan sistem evaluasi yang relevant untuk setiap pokok bahasan

Referensi

1. Pusat Pengembangan Kurikulum dan Sarana Pendidikan, Kurikulum Sekolah Menengah Umum Tin gkat Atas (SMA): Garis-Garis Besar Pro gram Pen gajaran untuk Mata Pelajaran Matematika, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta, 1984.

2. E.T. Ruseffendi, Membantu Guru Mengembangkan Kompetensinya dalam Pen gajaran Matematiko untukMeningkatkan CBSA, Cetakan Kedua, Tarsito, Bandung, 1988.

3. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Matematika SMA.

4. Dossey, et.aI., Mathematics Methods and Modeling for Today’s Mathematics Classroom, Thomson Learning, mc, Canasa, 2002.

5. Blok, James H, Mastery Learning : theory and practice, Holt, Rinehart and Winston, mc, New York, 1979.

6. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Matematika SMA.

7. Surakhmad, Winarno, Pen gantar Interaksi Men gajar, Belojar Dasar, dan Teknik Metodologi Pen gojaran, Tarsito, Bandung, 1982.

8. Ishak, Baego. 1998. Pen gembangan Kurikulum: Teori dan Teknik. Ujung Pandang: Yayasan Al Ahkam

19. Mata Kuliah : Trigonometri

Deskripsi Singkat

Mata kuliah mi termasuk dalam komponen Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK). Mata kuliah mi bertujuan mengembangkan kemampuan mahasiswa memahami konsep trigonometri. Lingkup pembahasannya meliputi fungsi trigonometri, kesamaan trigonometri, persamaan trigonometri, pertidaksamaan trigonometri, fungsi siklometri, limit fungsi trigonometri, ekstrim fungsi trigonometri, dan grafik fungsi trigonometri.

Topik – topik Inti

1. Fungsi Trigonometri

2. Kesamaan Trigonometri

3. Persamaan Trigonometri

4. Pertidaksamaan Trigonometni

5. Fungsi Siklometri

6. Limit fungsi Tnigonometri

7. Ekstnim Fungsi Tnigonometri

8. Grafik Fungsi Tnigonometri

Referensi

1. ST. Negoro dan B. Harahap, Eksikloped(a Matematika, Edisi II, Ghalia, Indonesia, 1998

2. C.J. Atders, I/mu UkurSegitiga (Terjemahan), Noordhoff Koiff, Jakarta

3. F. Ayares, Trigonometri, Mc. Graw-Hill, New York, 984

4. Soedadjotmodjo, Trigonometri, Modul 1-6, Karemila, Jakarta, 1980.

5. Ahmad Muslimin, Trigonometri, Buku 1, FPMIPA IKIP, Ujung Pandang, 1985.

6. Ahmad Muslimin, Trigonometri, Buku 2, FPMIPA IKIP, Ujung Pandang, 1988.

7. Ahmad Muslimin, Trigonometri; Modul Program Diploma 2, Unit Program Belajar Jarak iauh, FPMIPA IKIP, Ujung Pandang, 1983.

20. Mata Kuliah : Workshop Matematika

Deskripsi Singkat

Mata kuliah mi merupakan salah Satu mata kuliah yang tergabung dalam komponen mata kuliah keilmuan dan keterampilan (MKK). Mata kuliah mi merupakan mata kuliah yang wajib diikuti setiap mahasiswa jurusan pendidikan matematika. si kuhah ni mencakup Pembelajaran PAKEM, Praktek penyusunan media pembejaran berbasis komputer, praktek pengadaan alat peraga matematika

Topik – topik Inti

1. Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan

2. Media Pembelajaran PAKEM

3. Praktikum Komputer

4. Praktek membuat alat peraga matematika

Referensi

1. Blok, James H. (1979) Mastery Learning :theory and practice. New York: Holt, Rinehart and Winston, Inc.

2. Depdiknas., 2006, Pen gembangan Pembelajaran yang Efektif. Direktorat Pembinaan SMP, Dirjen Dikdasmen.

3. Dimyati dan Mudjiono, 1999, Be/ajar Dan Pembelajaran. Yakarta: Rineka Cipta.

4. Dossey, et.al., 2002. Mathematics Methods and Modeling for Today’s Mathematics Classroom. Canasa: Thomson Learning.Inc.

5. Gagne, Robert M. and Leslie J. Briggs, (1979). Principles of intructional design. New York: Rinehart and Winston.

6. Hergenhaha, 1997, An Introduction to teories of/earning, USA: Hall International, INC

7. Heruman, 2007. Model Pembelajaran Matematika diSekolah Dasar. Bandung: Rosda.

8. Hirdjan. 1972. Papan Berpaku Matematika

9. Hollinsworth, P dan Gina Lewis.,2008. Pembelajaran Aktif. Jakarta: Indeks.

10. Johnson, E.B., 2007. Contextual Teaching and Learning. California: Corwin Press.Inc.

11. Mocharti, dkk. 1972. Kartu Kerja Workshop.

12. Moedjono dan Moh. Dimyati. 1993. Strotegi Be/ajar Mengajar. Jakarta: Departemen P & K Dikti Proyek Pembinaan Tenaga Kependidikan.

13. Madjid, Abdul. 2005. Perencanaan Pembelajaran: Mengembangkan Kompetensi Guru. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

14. Nurhadi, Burhan Yasim, dan Agus Gerrad Senduk: 2004, Pembelajaran Kontekstual (CTL) dan Penerapannya do/am KBK. Malang: Universitas Negeri Malang.

15. Silberman, M.L., 2006. Active Learnng: .101 Cora Pembelajaran Siswa Aktif. Bandung: Nuansa.

16. Siskandar, (2003). Tekno/ogi Pembelajaran dalam Kurikulum Berbasis Kompetensi. Makalah disajikan pada seminar nasional teknologi pembelajaran tanggal 22-23 Agustus 2003, di Jogya

17. Slavin, R.E., 2005. Cooperative Learning: Theory, Research and Practice. London: Allymand Bacon.

18. Sudjana. 2000. StrategiPembelojaran. Bandung Rosda Karya.

19. Trianto., 2007. Model-model Pembelajaran Inovatif berorientasi Konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka.

20. Winarno Surakhmad, (1982). Pen gantar Interaksi Men gajar Be/ajar Dasar dan Teknik Metodologi Pen gjaran, Bandung: Penrbit Tarsito.

0 komentar:

Posting Komentar